Tips memilih kacamata lari
Banyak pelari yang masih menganggap sepele penggunaan kacamata, padahal memakai kacamata yang salah bisa membuat performa lari menjadi menurun dan tentu saja mempengaruhi mood. Kacamata atau sunglasses selain melindungi dari sinar matahari, juga bisa membantu untuk mencegah keringat masuk ke dalam mata.… Continue Reading